Radio Ria fm 98.8 Solo

Ria fm Solo. Jaringan Radio Sonora Family Station

Profil Radio Ria fm Solo

Radio Ria FM Solo pertama kali mengudara pada tahun 1975, dengan nama Radio ROISKA dan mengudara pada frekuensi AM. Namun pada tahun 1992 radio Roiska berganti nama menjadi Radio RIA yang masih eksis hingga sekarang.

Hingga pada akhirnya sejak tanggal 22 Desember 1998 Radio RIA resmi mengudara pada frekuensi FM dan tanggal itulah yang diperingati setiap tahun sebagai Hari Ulang Tahun RIA FM Solo. Sampai saat ini, RIA FM Solo mengudara pada Frekuensi FM 98.8 Mhz dan sejak tahun 2006 jadi bagian dari Jaringan Radio Sonora, Group Of Radio Kompas Gramedia.

Format siaran Radio Ria fm 98.8 Solo adalah Easy Listening, paduan musik, berita dan informasi serta edukasi yang dikemas dan disiarkan dengan bahasa yang santun dan bersahabat sehingga nyaman didengarkan dimanapun dan kapanpun. Format musik yang dihadirkan merupakan lagu-lagu populer yang sedang atau pernah jadi hit. Dengan komposisi 60% lagu Indonesia, 40% Mancanegara.

Program Acara RIA FM Solo

Program Acara Harian

06.00 - 10.00 WIB SENYUM PAGI (Semangat Menyambut Pagi)
menyemangati aktivitas pagi dengan lagu-lagu dan informasi.
10.00 - 11.00 WIB BINCANG PAGI
Aneka talkshow yang menambah pengetahuan dan wawasan.
11.00 - 16.00 WIB Total Playlist Persada dan Manca
Request lagu-lagu populer Indonesia dan Mancanegara.
16.00 - 18.00 WIB BUTIK RIA
Beraneka tips kesehatan, kebugaran dan tips lain serta ditemani dengan lagu-lagu th 90an - 2005
18.00 - 20.00 WIB VARIETY SHOW
Menghadirkan musik, motivasi, dan inspirasi sambil meniti senja hari.
20.00 - 24.00 WIB Aneka program bersama Sonora Network

Program Acara Mingguan

SENIN
07.00 - 08.00 WIB
21.00 - 22.00 WIB
Andrie Wongso Success Wisdom and Motivation (siaran ulang Senin 20.00 - 21.00 WIB)
Meditasi Kesehatan
SELASA
20.00 - 22.00 WIB
22.00 - 24.00 WIB
Suara Hati Iwan Fals
The Legend
RABU
07.00 - 08.00 WIB
20.00 - 21.00 WIB
21.00 - 24.00 WIB
Sales Mastery with Eloy Zalukhu
America Now
Wednesday Rock Nite
KAMIS
11.00 - 12.00 WIB
20.00 - 22.00 WIB
22.00 - 24.00 WIB
Happy Parenting with Novita Tandry (siaran ulang Rabu 18.00 - 19.00 WIB)
Country Nite
SEXY
JUMAT
07.00 - 08.00 WIB
20.00 - 21.00 WIB
The Merry Riana Show (siaran ulang Selasa 19.00 - 20.00 WIB)
Feng Shui bersma Kang Hong Kian
SABTU
08.00 - 10.00 WIB
Klinik Otomotif Sonora
Kontak Radio Ria fm Solo
Alamat Jl. Slamet Riyadi No. 284 Kompleks TB. Gramedia Solo 57141
Telepon On-air ( 0271 ) 715 989
SMS On-air 081 329 088 099
WhatsApp 081 329 088 099
Website http;//www.riafmsolo.com
Untuk mendengarkan Streaming Radio Ria fm Solo langsung dari browser Smartphone serta perangkat lainnya, tab (tablet), komputer (PC), laptop tidak perlu aplikasi khusus, namun lebih mudah menggunakan Chrome Browser, Mi Browser, Firefox Browser atau Mint Browser, ringan, cepat dan aman dari smartphone anda.

Radio Ria FM Solo
Jaringan Radio Sonora Family Station

Radio Ria FM 98.8 Solo

STREAMING RADIO RIA FM SOLO


PLAY RADIO RIA FM SOLO

Jika Radio Ria fm 98.8 Solo ini tidak autoplay, silahkan klik play media player atau klik link
PLAY RADIO RIA FM SOLO
, kalau tidak bisa berarti radio sudah offline, dengarkan radio streaming lainnya berikut ini.

Berlangganan update radio streaming terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel